PKM 5 Bidang terdiri dari:
1. PKM-Penelitian (PKM-P)
2. PKM-Pengabdian kepada Masyarakat (PKM-M)
3. PKM-Kewirausahaan (PKM-K)
4. PKM-Teknologi (PKM-T)
5. PKM-Karsa Cipta (PKM-KC)
PKM-Karya Tulis (PKM-KT) terdiri dari:
1. PKM-Artikel Ilmiah (PKM-AI)
2. PKM-Gagasan Tertulis (PKM-GT)
Berdasarkan Surat Keputusan Nomor : 009/WKNA/SK/XI/2019, saya berkesempatan memimbing dua proposal PKM yang diajukan oleh dua kelompok mahasiwa. Proposal PKM yang kami ajukan masuk dalam kategori PKM-Karsa Cipta (PKM-KC).
Surat Keputusan Nomor 009/WKNA/SK/XI/2019 |
Lampiran Surat Keputusan Nomor 009/WKNA/SK/XI/2019 |
PKM KC adalaha jenis penciptaan yang didasari pada karsa dan nalar mahasiswa. Keluaran dari PKM KC mengasilkan suatu sistem, disain, model barang, atau prototipe dan sejenisnya. PKM KC tidak membutuhkan mitra, tetapi lebih kepada masalah kebaruan dan nilai-nilai yang bersifat instan. Karena itu produk yang dihasilkan dituntut menggunakan teknologi yang mutakhir.
Patut diingat bahwa PKM adalah ide mahasiswa, dosen hanya mengarahkan mahasiswa untuk bisa menuangkan ide hebat tersebut kedalam sebuah proposal.
Data Pembimbing Usulan Proposal PKM |
No comments:
Post a Comment